Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

Jenis-jenis Tes Psikotes yang Umum Digunakan Dalam Proses Rekrutmen Kerja

Tes psikologi atau tes psikotes adalah tes yang digunakan untuk mengukur aspek individu secara psikis. Proses ini digunakan untuk mengetahui watak, minat, kepribadian serta kecerdasan seseorang. Pada setiap jawaban tes psikotes tidak ada yang salah ataupun benar, melainkan jawaban hanya ada cocok atau tidak kamu bekerja dengan perusahaan yang dilamar. Jenis-jenis tes psikotes 1. Tes kemampuan verbal Tes meliputi soal-soal sinonim (persamaan kata), antonim (lawan kata), analogi dan korelasi makna. Tes ini digunakan untuk mengetahui kemampuan calon karyawan dalam menghadapi suatu kondisi dan sebagai bentuk penilaian dalam memahami sebab-akibat dari suatu permasalahan. Berikut contoh soal tes kemampuan verbal : Sinonim Aklimatisasi = .... a. Regresi b. Adaptasi c. Depresi d. Aktualisasi Antonim Kolot >< .... a. Kuno b. Tua c. Modern d. Pintar Analog Mobil - Bensin = Pelari - .... a. Sepatu b. Lintasan c. Makanan d. Menang Bensin adalah sumber energi bagi mobil, sedangkan makanan ad

Postingan Terbaru

Gambar

CORE VALUES BUMN - AKHLAK

Gambar

LATIHAN SOAL TES KOMPETENSI DASAR (TKD)

Adjective & Adverb, Relative Clause, and Connectors

Causative Verb (Let, Make, Have, and Get)